silahkan hubungi kami di
Focus and Scope
Jurnal Stilistika: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (E-ISSN 2527-4104) Adalah jurnal yang dipublikasikan oleh Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Sosial dan Humaniora Universitas PGRI Kalimantan. Jurnal dipublikasikan dua periode dalam setahun, yaitu pada bulan April-September dan Oktober-Maret . Adapaun scope / topik nya meliputi :
- Kebahasaan
- Kesasteraan
- Pengajaran Sastra
- Pengajaran Bahasa
- Pendidikan